Wednesday, April 29, 2009

Cara Membuat Top Posting (Popular Post)

Top Posting adalah postingan yang paling popular yang mungkin paling sering diklik atau paling banyak mendapat komentar.Widget ini hasil buatan Amanda Fazani .Cara pemasangannya pun tidak terlalu sulit.Anda tinggal mengikuti langkah-langkah cara membuat Widget Top Posting ini sebagai berikut:
1.Login pada Blogger.
2.Klik Layout pada Dashboard .

3.Lalu pada Page Element, klik Add A Gadget
4.Pilih HTML/Javascript.
5.Masukkan kode dibawah ini.




<script type="text/javascript">

function pipeCallback(obj) {

document.write('<ol style="text-transform: capitalize;">');

var i;

for (i = 0; i < obj.count ; i++)

{

var href = "'" + obj.value.items[i].link + "'";

var item = "<li>" + "<a href=" + href + ">" + obj.value.items[i].title + "</a>
</li>";

document.write(item);

}

document.write('</ol>');

}

</script>

<script
src="http://pipes.yahoo.com/pipes/pipe.run?_render=json&_callback=pipeCallback&_id=1cf38ae68efbe859c4ba1ee239cec099&url=http%3A%2F%2Fnamablog.blogspot.com&num=10"
type="text/javascript"></script>

<span style="font-size: 80%">Widget by <a
href="http://www.bloggerbuster.com">Blogger Buster </a></span>



6.Gantilah kalimat namablog dengan nama blog anda.
7.Lalu num=10, yang mana angka 10 posting yang akan ditampilkan.Anda boleh menggantinya.
8.Selanjutnya Save
Widget Top Posting sudah terpasang, tinggal terserah anda akan meletakkannya dimana.

Tuesday, April 28, 2009

Cara Membuat Recent Post

Bagi yang sudah menggunakan template baru blogger atau blogger beta pasti tidak akan kesulitan dalam menambah widget pada blog.Dengan blogger beta anda akan lebih mudah dalam memasang widget, tinggal drag and drop saja widget anda sudah terpasang.Namun demikian pasti ada juga kekurangannya yaitu memasang Recent Post.Karena pada blogger beta tidak menyediakan widget untuk Recent Post.Saya pun sewaktu ‘migrasi’ ke blogger beta merasa kesulitan saat akan memasang Recent Post, namun setelah cari-cari akhirnya dapat juga Tutorial Blog dari astaqauliyah.
Bagi para pengguna blogger beta tidak sulit untuk memasang Recent Post pada blog dengan mengikuti langkah-langkah berikut ini:
1.Login pada blogger.
2.Klik Layout pada Dashboard ,lalu Page Element.
3.Klik Add a Gadget.
4.Pilih HTML/Javascript
5.Masukkan kode dibawah ini dengan cara copy dan paste dan beri judul pada kolom Title.



<script style="text/javascript" src="http://www.geocities.com/asritadda2006/RecentPostWidgets.txt"></script><script style="text/javascript">var numposts = 5;var showpostdate = true;var showpostsummary = true;var numchars = 100;var standardstyling = true;</script><script src="http://bloganda.blogspot.com/feeds/posts/default?orderby=published&alt=json-in-script&callback=showrecentposts"></script>



6.Gantilah kalimat //bloganda.blogspot.com, dengan alamat blog anda.
7.Kode numpost = 5 adalah jumlah Recent Post yang akan muncul.Gantilah angka 5 tersebut dengan jumlah post yang anda ingin tampilkan.
8.Setelah itu Save.
Selamat Recent Post anda sudah terpasang


Monday, April 27, 2009

Cara Membuat Alexa Widget Pada Blog

1.Masuklah pada Alexa.com
2.Pada halaman muka Alexa, klik For Site Owner

3.Setelah muncul halaman baru, klik Site Widget.

4.Pilih widget yang anda inginkan lalu masukkan alamat blog anda pada kolom yang tersedia.Lalu klik Build Widget.

5.Akan muncul halaman baru dengan kode HTML yang siap dipasang pada blog anda.Pilih model sesuai pilihan anda dan copy kode HTML pada kolom dan pasang pada blog anda.

Sunday, April 26, 2009

Cara Membuat Read More…diblogger/blogspot

Seringkali para pembaca menemukan pada halaman muka sebuah blog terdiri dari beberapa postingan yang tidak lengkap.Para pembaca akan diarahkan untuk membuka postingan tersebut dalam versi lengkapnya bila mengklik suatu link yang bertuliskan Read More atau Baca Selengkapnya dan postingan akan akan muncul secara lengkap.Bagi anda yang sudah mempunyai blog dari blogger untuk membuat Read More atau Baca Selengkapnya tersebut, sangatlah mudah.Berikut caranya:

Bagi pengguna template baru blogger.
1.Login pada blogger
2.Klik Layout pada Dashboard.
3.Pada menu Layout, klik Edit HTML.Jangan lupa centang pada kolom Expand Widget Template.
4.Carilah kode }]]></b:skin>,dan letakkan kode dibawah ini persis dibawah kode tersebut.



<style>
   <b:if cond='data:blog.pageType == "item"'>
span.fullpost {display:inline;}
<b:else/>
span.fullpost {display:none;}
</b:if>
</style>



5.Selanjutnya carilah kode <p><data:post.body/></p>,dan letakkan kode dibawah ini tepat dibawah kode tersebut.


<b:if cond='data:blog.pageType != "item"'>
<a expr:href='data:post.url'> Read More..</a>
</b:if>



Kalimat Read More dapat anda ganti dengan Baca Selengkapnya atau Selengkapnya atau Selanjutnya.
6.Setelah itu Save.
7.Selanjutnya klik Setting, lalu klik Format.
8.Pada kotak kosong disamping menu Template Posting, masukkan kode berikut.
<span class="fullpost">
</span>
9.Setelah itu Save Setting

Bagi pengguna template classic blogger.
1.Setelah anda login pada blogger,klik Template > Edit HTML.
2.Letakkan kode berikut diantara <style> dan </style>.


<MainOrArchivePage>
div.fullpost {display:none;}
</MainOrArchivePage>
<ItemPage>
div.fullpost {display:inline;}
</ItemPage>




3.Selanjutnya letakkan kode berikut tepat dibawah kode <$BlogItemBody$>


<MainOrArchivePage><br/>
<a href="<$BlogItemPermalinkURL$>">Read more!</a>
</MainOrArchivePage>



4.Selanjutnya klik Setting, lalu klik Format.
5.Pada kotak kosong disamping menu Template Posting, masukkan kode berikut.
<span class="fullpost">
</span>
6.Setelah itu Save Setting

Nah..setelah semua kode tersebut dipasang, baik untuk blogger template baru maupun blogger template classic, berikut ini cara untuk memfungsikannya pada postingan anda.Setiap anda akan membuat posting baru, gunakan Edit HTML bukan Compose.Kode <span class="fullpost">
</span>akan selalu muncul pada kotak posting.
Agar fungsi Read More atau Baca Selengkapnya ini berfungsi, Letakkan bagian postingan yang akan muncul dihalaman muka blog anda sebelum kode <span class="fullpost">
dan sisa posting lainnya diletakkan antara kode
<span class="fullpost">
dan
</span>

Saturday, April 25, 2009

Kode Warna pada HTML

Dalam melakukan perubahan pada template blog atau kode-kode HTML, kita sering ingin mengganti warna pada blog kita sesuai dengan nuansa yang di inginkan.Kode warna HTML biasanya di ikuti dengan tanda #, seperti contoh # ffffff (arti kode ini adalah warna putih).Sebagai referensi warna, berikut kode warna yang bisa anda gunakan untuk mempercantik blog anda.

WarnaKode WarnaWarna RGB
 #000000rgb(0,0,0)
 #FF0000rgb(255,0,0)
 #00FF00rgb(0,255,0)
 #0000FFrgb(0,0,255)
 #FFFF00rgb(255,255,0)
 #00FFFFrgb(0,255,255)
 #FF00FFrgb(255,0,255)
 #C0C0C0rgb(192,192,192)
 #FFFFFFrgb(255,255,255)







Nama WarnaKode WarnaWarna
AliceBlue #F0F8FF 
AntiqueWhite #FAEBD7 
Aqua #00FFFF 
Aquamarine #7FFFD4 
Azure #F0FFFF 
Beige #F5F5DC 
Bisque #FFE4C4 
Black #000000 
BlanchedAlmond #FFEBCD 
Blue #0000FF 
BlueViolet #8A2BE2 
Brown #A52A2A 
BurlyWood #DEB887 
CadetBlue #5F9EA0 
Chartreuse #7FFF00 
Chocolate #D2691E 
Coral #FF7F50 
CornflowerBlue #6495ED 
Cornsilk #FFF8DC 
Crimson #DC143C 
Cyan #00FFFF 
DarkBlue #00008B 
DarkCyan #008B8B 
DarkGoldenRod #B8860B 
DarkGray #A9A9A9 
DarkGrey #A9A9A9 
DarkGreen #006400 
DarkKhaki #BDB76B 
DarkMagenta #8B008B 
DarkOliveGreen #556B2F 
Darkorange #FF8C00 
DarkOrchid #9932CC 
DarkRed #8B0000 
DarkSalmon #E9967A 
DarkSeaGreen #8FBC8F 
DarkSlateBlue #483D8B 
DarkSlateGray #2F4F4F 
DarkSlateGrey #2F4F4F 
DarkTurquoise #00CED1 
DarkViolet #9400D3 
DeepPink #FF1493 
DeepSkyBlue #00BFFF 
DimGray #696969 
DimGrey #696969 
DodgerBlue #1E90FF 
FireBrick #B22222 
FloralWhite #FFFAF0 
ForestGreen #228B22 
Fuchsia #FF00FF 
Gainsboro #DCDCDC 
GhostWhite #F8F8FF 
Gold #FFD700 
GoldenRod #DAA520 
Gray #808080 
Grey #808080 
Green #008000 
GreenYellow #ADFF2F 
HoneyDew #F0FFF0 
HotPink #FF69B4 
IndianRed  #CD5C5C 
Indigo  #4B0082 
Ivory #FFFFF0 
Khaki #F0E68C 
Lavender #E6E6FA 
LavenderBlush #FFF0F5 
LawnGreen #7CFC00 
LemonChiffon #FFFACD 
LightBlue #ADD8E6 
LightCoral #F08080 
LightCyan #E0FFFF 
LightGoldenRodYellow #FAFAD2 
LightGray #D3D3D3 
LightGrey #D3D3D3 
LightGreen #90EE90 
LightPink #FFB6C1 
LightSalmon #FFA07A 
LightSeaGreen #20B2AA 
LightSkyBlue #87CEFA 
LightSlateGray #778899 
LightSlateGrey #778899 
LightSteelBlue #B0C4DE 
LightYellow #FFFFE0 
Lime #00FF00 
LimeGreen #32CD32 
Linen #FAF0E6 
Magenta #FF00FF 
Maroon #800000 
MediumAquaMarine #66CDAA 
MediumBlue #0000CD 
MediumOrchid #BA55D3 
MediumPurple #9370D8 
MediumSeaGreen #3CB371 
MediumSlateBlue #7B68EE 
MediumSpringGreen #00FA9A 
MediumTurquoise #48D1CC 
MediumVioletRed #C71585 
MidnightBlue #191970 
MintCream #F5FFFA 
MistyRose #FFE4E1 
Moccasin #FFE4B5 
NavajoWhite #FFDEAD 
Navy #000080 
OldLace #FDF5E6 
Olive #808000 
OliveDrab #6B8E23 
Orange #FFA500 
OrangeRed #FF4500 
Orchid #DA70D6 
PaleGoldenRod #EEE8AA 
PaleGreen #98FB98 
PaleTurquoise #AFEEEE 
PaleVioletRed #D87093 
PapayaWhip #FFEFD5 
PeachPuff #FFDAB9 
Peru #CD853F 
Pink #FFC0CB 
Plum #DDA0DD 
PowderBlue #B0E0E6 
Purple #800080 
Red #FF0000 
RosyBrown #BC8F8F 
RoyalBlue #4169E1 
SaddleBrown #8B4513 
Salmon #FA8072 
SandyBrown #F4A460 
SeaGreen #2E8B57 
SeaShell #FFF5EE 
Sienna #A0522D 
Silver #C0C0C0 
SkyBlue #87CEEB 
SlateBlue #6A5ACD 
SlateGray #708090 
SlateGrey #708090 
Snow #FFFAFA 
SpringGreen #00FF7F 
SteelBlue #4682B4 
Tan #D2B48C 
Teal #008080 
Thistle #D8BFD8 
Tomato #FF6347 
Turquoise #40E0D0 
Violet #EE82EE 
Wheat #F5DEB3 
White #FFFFFF 
WhiteSmoke #F5F5F5 
Yellow #FFFF00 
YellowGreen #9ACD32 


Tuesday, April 21, 2009

Cara Menampilkan Title Post pada Awal Search Engine

Salah satu cara untuk mengoptimalkan SEO adalah membuat tampilan judul postingan dibaca lebih dahulu oleh search engine.Secara defauldnya bila anda membuka sebuah judul postingan sebuah blog, akan terlihat search engine akan membaca terlebih dahulu nama blog lalu judul postingan, nama blog | judul postingan.Sebagai salah satu teknik SEO adalah menampilkan judul postingan lebih dahulu, lalu nama blog.Cara ini dipercaya akan lebih mengoptimalkan SEO untuk blog anda.Trik ini saya dapatkan dari Bloganol .
Bila anda ingin menampilkannya, ikuti langkah-langkah sebagai berikut:

1.Login pada blogger
2.Klik Layout pada Dashboard, lalu klik Edit HTML.
3.Jangan lupa centang Expand Widget Template
4.Temukan kode <title><data:blog.title/></title>
5.Lalu ganti kode tersebut dengan kode dibawah ini.



<b:if cond='data:blog.pageType == &quot;index&quot;'>

<title><data:blog.title/></title>

<b:else/>

<title><data:blog.pageName/></title>

</b:if>





6.Selanjutnya Save.
Selamat mencoba

Thursday, April 09, 2009

Cara Merubah NoFollow Menjadi DoFollow pada Blog

Anda mungkin sebuah kalimat "You Comment I Follow" pada sebuah blog.Ini berarti blog tersebut sudah menganut sistem Do Follow.Artinya sipemilik blog memberi kesempatan kepada pengunjung untuk mendapatkan backlink dengan memberi komentar kepada blog Do Follow ini.Lalu bagaimana cara merubah No Follow menjadi Do Follow.Berikut caranya.
1.Login pada Blogger.
2.Klik Layout pada Dashboard anda.
3.Pada Layout klik Edit HTML dan centang pada kotak Expand Widget Template.
4.Temukan kode berikut
<a expr:href='data:comment.authorUrl' rel='nofollow'>
5.Ganti kode tersebut dengan kode beriku ini.
<a expr:href='data:comment.authorUrl'>
6.setelah itu Save
Selamat...blog anda sudah menjadi Do Follow.Semoga Tutorial Blog ini bermanfaat

Wednesday, April 08, 2009

Cara Menghilangkan Icon Quick Edit

Bila anda sedang mengedit blog apakah akan membuat postingan atau melakukan perubahan pada layout maupun template, pada halaman blog anda akan selalu muncul sebuah icon yang bergambar 'obeng dan kunci inggris'.Biasanya bagi sebagian orang ini akan cukup mengganggu penampilan blognya.Nah untuk menghilangkannya adalah cukup mudah, ikutilah langkah-langkah berikut ini.


1.Login pada Blogger.
2.Klik Layout pada Dashboard anda.
3.Pada Layout klik Edit HTML lalu centang Expand Widget Template.
5.Temukan kode ]]></b:skin>.
6.Letakkan kode dibawah ini sebelum kode ]]></b:skin>.
.quickedit{
display:none;
}
7.Setelah itu Save.
Semoga Tutorial Blog ini bermanfaat.

Tuesday, April 07, 2009

Cara Membuat Recent Post Via Feed

Untuk menampilkan Recent Post atau posting terakhir blog anda, bisa gunakan RSS feed dari blog anda sendiri.Hanya saja kekurangannya adalah hanya bisa menampilkan lima postingan saja karena ini sudah defauld dari blogger.Bila anda ingin menampilkan lebih dari dari lima postingan dapat melihat dicara membuat recent post pada postingan yang lain.Tapi tidak ada salah jika anda ingin menggunakan fasilitas feed dari blogger ini.Cara membuatnya adalah sebagai berikut.
1.Login pada Blogger.
2.Klik Layout pada Dashboard.
3.Klik Add a Gadget, lalu klik Feed.Akan muncul tampilan Configure Feed
4.Masukkan alamat feed blog anda seperti dibawah ini
http://nama_blog_.blogspot.com/feeds/posts/default/
5.Gantilah nama_blog_,dengan nama blog anda.
6.klik Continue.Akan muncul kotak Configure Feed berikutnya.
7.Lalu pada Title, masukkan nama blog anda.Lalu klik Show, pilih 5 maksudnya akan ada 5 postingan terkhir akan muncul.
8.Selanjutnya Save.
Nah selesai sudah pembuatan Recent Post via Feed ini, semoga tutorial ini bermanfaat

Saturday, April 04, 2009

Cara Menghilangkan Tanggal pada Posting Blog

Dalam setiap posting yang dibuat selalu disertai dengan tanggal publishnya.Bagi sebagian orang tanggal pada postingan adalah sangat penting sebagai bagi para pembaca.Namun ada juga yang tidak menginginkan tanggal tersebut.Pada Tutorial Blog kali ini tentang cara menyembunyikan tanggal postingan dengan menggunakan kode tertentu.Cara menghilangkannya adalah sebagai berikut.
1.Login pada Blogger.
2.Klik Layout pada Dashboard.
3.Pada Layout klik Edit HTML dan centang Expand Widget Template.
4.Temukan kode seperti dibawah ini.
h2.date-header {
margin:1.5em 0 .5em;
}
5.Ganti kode tersebut dengan kode dibawah ini.
h2.date-header {
margin:1.5em 0 .5em;
display:none;
}
Pada dasarnya dengan penambahan kode display:none;adalah untuk menyembunyikan kode date header.Bila anda ingin menampilkan kembali tanggal posting, hilangkan saja kode display:none;
Selamat mencoba.

Friday, April 03, 2009

Cara Membuat Related Post pada Blog

Anda mungkin sering melihat beberapa judul postingan yang berada dibawah kolom komentar disaat anda membuka sebuah judul postingan .Seperti contoh dibawah ini.

Judul postingan tersebut ada hubungannya dengan postingan yang anda buka selama postingan tersebut masih satu nama tag label.Misalnya Anda membuka suatu judul postingan yang mempunyai label tag ’Tutorial Blog’ maka judul postingan yang muncul dibawah kolom komentar tersebut adalah yang mempunyai tag label ’Tutorial Blog’ juga.Itulah yang bisa disebut Related Post atau biasa dijuga disebut artikel yang berkaitan atau artikel terkait ( terserah apa nama yang diberikan oleh pemilik blog).Dengan memunculkan Related Post maka pengunjung bisa dengan mudah menemukan informasi lain yang masih ada hubungannya dengan postingan yang sedang dibaca. Untuk membuatnya silakan anda mengikuti langkah-langkah berikut ini:
1.Login pada Blogger
2.Klik Layout pada Dashboard.
3.Pada Layout, klik Edit HTML dan centang Expand Widget Template.
4.Temukan kode <data:post.body/> .
5.Letakkan kod script dibawah ini tepat dibawah kode <data:post.body/>




<b:if cond='data:blog.pageType == "item"'>

<div class='similiar'>



<div class='widget-content'>

<h3>Related Post</h3>

<div id='data2007'/><br/><br/>

<script type='text/javascript'>



var homeUrl3 = &quot;<data:blog.homepageUrl/>&quot;;

var maxNumberOfPostsPerLabel = 4;

var maxNumberOfLabels = 10;



maxNumberOfPostsPerLabel = 100;

maxNumberOfLabels = 3;





function listEntries10(json) {

var ul = document.createElement(&#39;ul&#39;);

var maxPosts = (json.feed.entry.length &lt;= maxNumberOfPostsPerLabel) ?

json.feed.entry.length : maxNumberOfPostsPerLabel;

for (var i = 0; i &lt; maxPosts; i++) {

var entry = json.feed.entry[i];

var alturl;



for (var k = 0; k &lt; entry.link.length; k++) {

if (entry.link[k].rel == &#39;alternate&#39;) {

alturl = entry.link[k].href;

break;

}

}

var li = document.createElement(&#39;li&#39;);

var a = document.createElement(&#39;a&#39;);

a.href = alturl;



if(a.href!=location.href) {

var txt = document.createTextNode(entry.title.$t);

a.appendChild(txt);

li.appendChild(a);

ul.appendChild(li);

}

}

for (var l = 0; l &lt; json.feed.link.length; l++) {

if (json.feed.link[l].rel == &#39;alternate&#39;) {

var raw = json.feed.link[l].href;

var label = raw.substr(homeUrl3.length+13);

var k;

for (k=0; k&lt;20; k++) label = label.replace(&quot;%20&quot;, &quot; &quot;);

var txt = document.createTextNode(label);

var h = document.createElement(&#39;b&#39;);

h.appendChild(txt);

var div1 = document.createElement(&#39;div&#39;);

div1.appendChild(h);

div1.appendChild(ul);

document.getElementById(&#39;data2007&#39;).appendChild(div1);

}

}

}

function search10(query, label) {



var script = document.createElement(&#39;script&#39;);

script.setAttribute(&#39;src&#39;, query + &#39;feeds/posts/default/-/&#39;

+ label +

&#39;?alt=json-in-script&amp;callback=listEntries10&#39;);

script.setAttribute(&#39;type&#39;, &#39;text/javascript&#39;);

document.documentElement.firstChild.appendChild(script);

}



var labelArray = new Array();

var numLabel = 0;



<b:loop values='data:posts' var='post'>

<b:loop values='data:post.labels' var='label'>

textLabel = &quot;<data:label.name/>&quot;;



var test = 0;

for (var i = 0; i &lt; labelArray.length; i++)

if (labelArray[i] == textLabel) test = 1;

if (test == 0) {

labelArray.push(textLabel);

var maxLabels = (labelArray.length &lt;= maxNumberOfLabels) ?

labelArray.length : maxNumberOfLabels;

if (numLabel &lt; maxLabels) {

search10(homeUrl3, textLabel);

numLabel++;

}

}

</b:loop>

</b:loop>

</script>

</div>



</div>

</b:if>





6.Kemudian Save.
Gantilah kalimat Related Post dengan kalimat sesuai dengan keinginan anda.Misalnya artikel yang terkait atau kalau anda tidak ingin menggantinya biarkan saja.Coba anda membuka salah satu judul postingan pada blog anda, maka akan muncul Related Post berada dibawah postingan yang anda buka tadi.
Selamat mencoba.

Thursday, April 02, 2009

Cara Memasang Total Komentar dan Total Posting

Salah satu yang banyak dipasang pada blog adalah Total Komentar dan Total Posting.Dengan memasang ini maka akan dapat terlihat sudah berapa total jumlah postingan blog dan komentar pada blog anda.Sebenarnya ini hanyalah indikator saja sebagai informasi bagi anda dan pengunjung blog anda.Penampilannya akan nampak seperti ini
Total Komentar : 1500
Total Posting : 250
Cara memasang adalah sebagai berikut.
1.Login pada Blogger
2.Klik Layout pada Dashboard.
3.Klik Add a Gadget.
4.Pilih Add HTML/Javascript
5.Copy dan paste kode dibawah ini.
Untuk kode script Total Comment
<script style="text/javascript"></script>
<script style="text/javascript">
function numberOfComments(json) {document.write('Total Comments : <b>' + json.feed.openSearch$totalResults.$t +'</b><br>');}</script>
<script src="http://
namablog.blogspot.com/feeds/comments/default?alt=json-in-script&callback=numberOfComments"></script>


Untuk kode script Total Post

<script style="text/javascript">function showpostcount(json) {document.write('Total Posts : <b>' +parseInt(json.feed.openSearch$totalResults.$t,10) + '</b><br>');}</script><script src="http://namablog.blogspot.com/feeds/post/default?alt=json-in-script&callback=showpostcount"></script>


Gantilah teks yang berwarna biru dengan nama blog kamu
6.Selanjut Save.
Selamat mencoba dan semoga Tutorial Blog yang ini bermanfaat.

Wednesday, April 01, 2009

Cara Memasang Label RSS pada Label Kategori

Salah satu kemudahan bagi pengguna blogger beta atau template baru blogger adalah pemberian label kategori pada setiap postingan.Pada postingan lainnya sudah pernah dibahas cara menghilangkan angka pada label kategori.Kali ini adalah bagaimana menambahkan label RSS pada label kategori.Syarat utamanya adalah anda sudah membuat widget label kategori jadi tinggal menambahkan label RSS pada bagian samping dari label kategori yang telah anda buat.
Berikut ini cara membuatnya.

1.Login pada Blogger.
2.Klik Layout pada Dashboard.
3.Pada Layout klik Edit HTML, centang Expand Widget Template.
4.Temukan kode seperti dibawah ini pada HTML Template anda.



<b:loop values='data:labels' var='label'>
<li>
<b:if cond='data:blog.url == data:label.url'>
<span expr:dir='data:blog.languageDirection'><data:label.name/></span>
<b:else/>
<a expr:dir='data:blog.languageDirection' expr:href='data:label.url'><data:label.name/></a>
</b:if>
<span dir='ltr'/>
</li>
</b:loop>




5.Lalu letakkan kode berikut ini setelah kode
<b:loop values='data:labels' var='label'>
<li>


<a expr:href='data:blog.homepageUrl + &quot;feeds/posts/default/-/&quot;
+ data:label.name'><img alt='Subscribe' src='http://www.feedburner.com/fb/images/pub/feed-icon16x16.png'
style='vertical-align:middle;border:0'/></a>




Sehingga hasilnya seperti dibawah ini.


<b:loop values='data:labels' var='label'>
<li>
<a expr:href='data:blog.homepageUrl + &quot;feeds/posts/default/-/&quot;
+ data:label.name'><img alt='Subscribe' src='http://www.feedburner.com/fb/images/pub/feed-icon16x16.png'
style='vertical-align:middle;border:0'/></a>

<b:if cond='data:blog.url == data:label.url'>
<span expr:dir='data:blog.languageDirection'><data:label.name/></span>
<b:else/>
<a expr:dir='data:blog.languageDirection' expr:href='data:label.url'><data:label.name/></a>
</b:if>
<span dir='ltr'/>
</li>
</b:loop>




6.Setelah kode tersebut dipasang hasilnya label RSS akan berada sebelum label kategori.

7.Sedangkan bila anda ingin label RSS berada sesudah label kategori, kodenya yang berwarna merah anda letakkan seperti dibawah ini.


<b:loop values='data:labels' var='label'>
<li>
<b:if cond='data:blog.url == data:label.url'>
<span expr:dir='data:blog.languageDirection'><data:label.name/></span>
<b:else/>
<a expr:dir='data:blog.languageDirection' expr:href='data:label.url'><data:label.name/></a>
</b:if>
<span dir='ltr'/>
<a expr:href='data:blog.homepageUrl + &quot;feeds/posts/default/-/&quot;
+ data:label.name'><img alt='Subscribe' src='http://www.feedburner.com/fb/images/pub/feed-icon16x16.png'
style='vertical-align:middle;border:0'/></a>

</li>
</b:loop>





Selamat mencoba dan terima kasih kepada anshul yang telah membuat tutorial blog ini.

Followers

money online © 2008 Template by Dicas Blogger.

TOPO